Archive | September 10, 2020
You are browsing the site archives by date.
Di Pinggiran Kemarau
barangkali, seperti di pinggiran kemarau mungkin pinta kita jauh menjangkau tarik ulur benang layang-layang memukau jerat kanak-kanak sambil bergurau teriak selepasnya hingga parau di pematang berlarian, tanah bertelau kita nikmati bersama layang layang yang koyak setiap kali lepas kendali benang meregang yang tak kembali meski senja semakin hilang hilang bersama hilangnya senja kita segera […]